Download Drama Korea Nine: 9 Times Time Travel sub indo
Judul: Nine: 9 Times Time Travel
Judul Lainnya: 나인: 아홉 번의 시간여행
Genre: Mystery, Romance, Supernatural
Total Episode: 20
Sutradara: Kim Byung Soo
Penulis Naskah: Song Jae Jung, Kim Yoon Joo
Stasiun Chanel: tvN
Cast: Lee Jin Wook
Tayang: 11 Maret – 14 Mei, 2013
Info Drakor
Rekomendasi Drakor: Spring Turns to Spring Subtitle Indonesia
Sinopsis Nine: 9 Times Time Travel:
Drama Korea Nine: 9 Times Time Travel Sub Indo ini menceritakan tentang perjuangan seorang pria yang bisa menjelajahi waktu, ia bernama Park Sun Woo diperankan Lee Jin Wook. Dirinya mendapatkan sebuah artifak kuno sembilan. Benda tersebut dapat membuatnya kembali ke masa lalu. Ia pun mempergunakannya tetapi jika dirinya mengubah masa lalu maka masa depan yang sekarang akan ikut berubah. Bagaimanakah kisah ia selanjutnya ? Apakah Park Sun Woo akan melakukan perjalanan waktu atau mengubah hidup keluarganya.